Thursday 24 December 2015

Kisah Sukses Penjual Kue Raup Rp20 Juta Sehari

Salah satu ibu pembuat dan penjual kue di Kampoeng Kue Rungkut Surabaya. (VIVAnews | Tudji Martudji)
Kampoeng Kue. ‎Demikian orang menyebutnya, hingga saat ini. Tak hanya dikenal warga lokal, pelancong luar negeri pun mampir ke kampung ini untuk membeli kue, atau makanan buatan warga.

10 Kiat Sukses Membuka Usaha Makanan

Contoh warung yang pengunjungnya membludak

Apakah anda sering mendengar ucapan, “Yang namanya urusan makanan itu lain lagi urusannya, tak bisa di ganggu gugat”, maling atau perampok sekalipun mereka berbuat itu untuk apa?.. Ya, anggapan tersebut memang ada benarnya, karena kebutuhan manusia akan makan dan minum sudah menjadi kebutuhan pokok yang sama sekali tidak bisa ditunda-tunda.